Thursday, October 4, 2012

Makna ILMU dan KEBUDAYAAN (definisi)

By maderock   Posted at  3:24:00 PM   Ilmu No comments

Makna etimologis ILMU:
􀂄 Pengetehuan tentang … Pengetahuan yang mendalam… Keahlian tentang…
􀂆 Makna denotatif ILMU:

􀂄 Pengetahuan umum sebagaimana dimiliki manusia, maupun “pengetahuan ilmiah” yang disusun secara sistematis dengan metode tertentu.
Makna konotatif ILMU:

􀂄 Serangkaian aktivitas manusia, bertujuan, dan berhubungan dengan kesadaran kognitif (The Liang Gie).
􀂄 Struktur aktivitas ilmiah terdiri dari dua bagian: substantif atau isi, dan prosedur atau metode.
􀂄 Konotasi Ilmu menyangkut tiga hal: proses, prosedur, produk.


Ada ratusan definisi Kebudayaan, tiga diantaranya adalah sebagai berikut:
􀂄 Kebudayaan = Kesenian
􀂄 Hasil cipta, rasa dan karsa manusia
􀂄 Sebuah sistem pengetahuan atau gagasan, milik bersama suatu kesatuan sosial, dan berfungsi sebagai blue print bagi sikap dan perilaku anggota kesatuan sosial tersebut.

About the Author

Catatan Simade adalah sekumpulan Catatan Menarik dan Mendidik yang dibagikan secara gratis
Lihat semua post saya: Catatan Simade

0 comments:

Pergunakanlah kolom komentar dibawah ini dengan sebaik-baiknya. Ingat sesuatu yang baik akan berdampak baik kepada kita dikemudian hari @catatansimade.blogspot.com

Back to top ↑
Dapatkan Info Terbaru

What they says

"Ilmu lebih berharga dari pada uang, memang betul. Tapi ilmu bisa menjerumuskan jika tak bisa menggunakan keharusannya, dan kenapa masih takut untuk berbagi ilmu?"
Catatan Si Made

Kunjungan

© 2013 Catatan SiMade. WP Mythemeshop Converted by Bloggertheme9
Blogger templates. Proudly Powered by Blogger.