Monday, March 31, 2014

Struktur dan Fungsi Sel

By maderock   Posted at  12:13:00 AM   Biologi No comments

Pada musim kemarau banyak pohon meranggas dan daunnya berguguran. Daun-daun itu dulu berwarna hijau kemudian menguning dan akhirnya gugur. Daun-daun yang gugur ini menunjukkan bahwa sel-selnya sudah mati. Apakah sel itu? Bagaimana sel-sel itu menyusun suatu organisme?
Ayo kita memahami struktur dan fungsi sel sebagai unit terkecil kehidupan. Anda juga akan dapat memahami mekanisme transpor pada membran sel.

Secara struktural, sel merupakan penyusun makhluk hidup. Ada makhluk hidup bersel satu, ada pula yang bersel banyak. Sel merupakan unit terkecil dari makhluk hidup. Sel tidak dapat dibagibagi lagi menjadi bagian yang lebih kecil dan dapat berdiri sendiri. Sel juga merupakan kesatuan fungsional kehidupan. Ini berarti sel dapat melakukan proses kehidupan seperti perombakan, sintesis, respirasi, dan lain-lain.

A. Sejarah Penemuan Sel
Sebelum mempelajari struktur dan fungsi sel, terlebih dahulu kita akan mempelajari sejarah penemuan sel dan cara mengamati sel.
1. Sejarah Penemuan Sel
a. Sel Merupakan Kesatuan atau Unit Struktural Makhluk Hidup
b. Sel Sebagai Unit Fungsional Makhluk Hidup
c. Sel Sebagai Unit Pertumbuhan Makhluk Hidup
d. Sel Sebagai Unit Hereditas Makhluk Hidup
2. Cara Mengamati Sel

B. Struktur dan Fungsi Bagian-Bagian Sel




About the Author

Catatan Simade adalah sekumpulan Catatan Menarik dan Mendidik yang dibagikan secara gratis
Lihat semua post saya: Catatan Simade

0 comments:

Pergunakanlah kolom komentar dibawah ini dengan sebaik-baiknya. Ingat sesuatu yang baik akan berdampak baik kepada kita dikemudian hari @catatansimade.blogspot.com

Back to top ↑
Dapatkan Info Terbaru

What they says

"Ilmu lebih berharga dari pada uang, memang betul. Tapi ilmu bisa menjerumuskan jika tak bisa menggunakan keharusannya, dan kenapa masih takut untuk berbagi ilmu?"
Catatan Si Made

Kunjungan

© 2013 Catatan SiMade. WP Mythemeshop Converted by Bloggertheme9
Blogger templates. Proudly Powered by Blogger.